Minyak dan Lemak Apa Bedanya?
Lemak dan minyak adalah sumber energi utama, selain Karobohidrat dan protein. Lemak/Minyak menghasilkan energi sebesar 9 kkal/gram. Keduanya dapat sama-sama larut di pelarut non polar ( pelarut organik) jadi keduanga tidak larut dalam air (polar). Lemak terdapat pada hewan darat. Sedangkan minyak terdapat pada hewan laut dan hasil tumbuhan. Nah bedanya pada suhu kamar Lemak bewujud padat sedangkan minyak berwujud cair. Titik didih lemak tinggi karena ikatan antar atom C-nya tunggal ( jenuh) sedangkan minyak mengandung ikatan rangkap antar atom C nya (tidak Jenuh). Ikatan rangkap dari minyak ini yang mudah sekali rusak karena teroksidasi dan terhidrolisis dengan air pada suhu tertentu. Lemak secara kimia tidak mudah rusak dari minyak dikarenakan ikatannya yang jenuh. Tapi karena sama-sama mengandung asam lemak maka sama-sama akan rusak dengan teroksidasi membentuk sutu sneyawa aldehid dan keton sehingga muncul lah bau tengik. Proses tersebut dinamakan (rancidifity) ke